Manajemen File dan Direktori

Manajemen File dan Direktori yang akan dibahas :
  • Daftar konten direktori
  • Menyalin, memindahkan, atau menghapus file dan direktori
  • Manipulasi banyak file dan direktori secara rekursif
  • Menggunakan perintah find untuk mencari berdasarkan file
  • Kompresi dan dekompresi file menggunakan gzip dan bzip2

Melihat daftar direktori

  • pwd : untuk melihat direktori yang sedang aktif



    dari gambar diatas direktori yang sedang aktif adalah direktori home.

  • ls : perintah ini akan menampilkan daftar file dan folder yang berada di direktori yang sedang aktif.


  • ls -al : memperlihatkan daftar file disertai dengan atribut seperti pemilik, permission, ukuran, dan tanggal modifikasi serta memperlihatkan daftar file tersembunyi di dalam direktori




    SORTING

  • ls -lt : mengurutkan daftar file berdasarkan waktu (dari yang terbaru hingga terlama).


  • ls -lrt mengurutkan daftar file dari yang terlama hingga yang terbaru.

  • ls -lS : mengurutkan berdasarkan ukuran file (dari yang terbesar hingga yang terkecil).



Copying, moving and deleting file

  • cpmenyalin satu atau banyak file atau direktori.
  • mvmemindahkan atau memberi nama baru pada satu atau banyak file atau direktori.
  • rmmenghapus satu atau banyak file atau direktori.
Untuk lebih lengkap anda bisa lihat postingan sebelumnya tentang Cheat sheet perintah-perintah CLI pada Linux


Membuat dan Menghapus Direktori

  • mkdir : membuat direktori baru
    > mkdir dir1 dir2 : membuat banyak direktori



    > mkdir -p d1/d2/d3 : membuat subdirektori bersarang, maka tinggal tambahkan -p setelah perintah mkdir



    Jika pilihan -p tidak ditambahkan, maka akan terjadi error




    HASIL :


  • cp :  menyalin file

  • rmdir -p d1/d2/d3 dir1 dir2 : menghapus direktori secara bersamaan



Membuat File Kosong

  • touchmembuat file kosong, bisa dengan tambahan ekstensi atau tidaktouch file1 file2 file3




    HASIL :

Mencari file atau Direktori

  • find : digunakan untuk mencari file atau direktori, bisa dicari berdasarkan nama, tipe, atau waktu

Kompresi File

Ketika ingin membuat cadangan, arsip atau mengirimkan file yang banyak, biasanya kita menggunakan kompresi. Dalam lingkungan linux, ada dua program yang populer untuk kompresi yaitu gzip dan bzip2. Perintah gzip menggunakan algoritma Lempel-Ziv, sementara bzip2 menggunakan algoritma Burrows-Wheeler.


Kompresi dengan gzip

Pertama kita pilih dahulu file yang akan kita kompres, disini saya akan mengkompres file services dengan ukuran file 19558. Setelah di lakukan kompresi file berubah menjadi services.gz dengan ukuran file 7538.

Dekompresi dengan gzip



Kompresi dengan bzip2

Kompresi file services dengan ukuran file 19558. Setelah di lakukan kompresi file berubah menjadi services.bz2 dengan ukuran file 7208. Kompresi dengan bzip2 lebih baik karena ukuran file menjadi lebih kecil daripada yang gzip.



Dekompresi dengan bzip2








~ SEMOGA BERMANFAAT ~



Sumber :
Modul Praktikum Sistem Operasi : Manajemen File dan Direktori. Ilmu Komputer UPI

Comments

Post a Comment

Silahkan Komentar :)

Popular posts from this blog

Soal UTS Pengolahan Citra Digital SMK MM Kelas XI Semester 1

MATERI V FIREWALL DI HOST DAN SERVER

LATIHAN SOAL PAS XI MM (Teknik Animasi 2D dan 3D)